BUMN Ajak Mahasiswa Telkom University Berkarir dan Kembangkan Talenta Digital

BUMN Ajak Mahasiswa Telkom University Berkarir dan Kembangkan Talenta Digital

Bandung, 7 Maret 2023 – Telkom University terpilih menjadi kampus tujuan BUMN Goes to Campus (BGTC), sebuah program yang diselenggarakan oleh Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bertujuan memperkenalkan aktivitas dan transformasi BUMN kepada mahasiswa sekaligus menginspirasi generasi muda dalam mengembangkan talenta. Kegiatan ini berlangsung pada Senin (6/3) di Telkom University Convention Hall (TUCH)….

Read More
Launching Beasiswa APERTI BUMN 2023 untuk putra-putri Indonesia

Launching Beasiswa APERTI BUMN 2023 untuk putra-putri Indonesia

JAKARTA, Telkom University – Aliansi Perguruan Tinggi BUMN (APERTI BUMN) yang terdiri dari Delapan perguruan tinggi berafiliasi dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kembali menyelenggarakan program beasiswa untuk putra-putri lulusan SMA/K di seluruh Indonesia. Kedelapan perguruan tinggi tersebut diantaranya adalah Telkom University (Tel-U), Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI), Universitas Pertamina, Institut Teknologi PLN (IT PLN), IT…

Read More
APERTI BUMN Umumkan 65 Mahasiswa Penerima Beasiswa

APERTI BUMN Umumkan 65 Mahasiswa Penerima Beasiswa

BANDUNG, Telkom University – Aliansi Perguruan Tinggi BUMN (APERTI BUMN) yang terdiri dari Delapan perguruan tinggi berafiliasi dengan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) kembali menyelenggarakan program beasiswa untuk putra-putri lulusan SMA/K di seluruh Indonesia. Kedelapan perguruan tinggi tersebut diantaranya adalah Telkom University (Tel-U), Universitas Internasional Semen Indonesia (UISI), Universitas Pertamina, Institut Teknologi PLN (IT PLN), IT…

Read More